Dengan berbagai tipe seperti Layar proyektor manual gantung,
Layar proyektor motorized gantung, layar proyektor tripod ( Layar dengan kaki ) dll, dengan berbagai ukuran, dari ukuran yang kecil sampai ukuran besar, Layar proyektor adalah sebuah alat yang digunakan untuk menampilkan hasil proyeksi dari proyektor, guna untuk memaksimalkan hasil gambar yang dikeluarkan oleh proyektor.
Screen projector motorized
Screen projector motorized adalah Screen proyektor dengan penempatan di dinding. Tetapi, screen ini memiliki kelebihan adanya motor yang dapat menggulung dan mengeluarkan screen secara otomatis saat kita menekan remote controlnya. Terdapat 2 macam motor yang digunakan yaitu Tubular motor dan Synchronous motor. Turbular motor mempunyai fisik yang besar karena memiliki selongsong atau tabung yang berfungsi untuk menggulung layar. Sedangkan synchronous motor memiliki bentuk yang kecil tetapi dibantu gear untuk menggulung dan mengeluarkan layar.
Screen projector manual
Screen projector manual ( Layar proyektor manual gantung) adalah Screen proyektor dengan penempatan di dinding. untuk mengeluarkan screen, kita harus menariknya secara manual. Terdapat Self lock controller yang akan mengunci pada saat layar sudah terbuka semua sehingga layar tidak kembali tergulung. Dan untuk menggulungnya anda tinggal menarik kembali layar kebawah.
Screen projector Tripod
Screen projector tripod adalah layar proyektor yang di lengkapi dengan tiang kaki-kaki yang kokoh, tipe layar ini sangat cocok buat anda yang hobi presentasi di luar ruangan ( outdor) karena mudah dibawa dan di pindah.
Segera Hubungi kami untuk info stock, penawaran dan harga terbaik.
085888856919.
0 komentar
Posting Komentar